Minggu, 03 Februari 2013

Topologi jaringan


Topologi merupakan suatu jaringan yang menghubungkan satu komputer dengan komputer yang lainnya.
Ø  Topologi dibagi menjadi beberapa jenis, yaitu :
1.       Topologi Bus merupakan suatu jaringan komputer yang menghubungkan beberapa komputer dengan menggunakan satu kabel dan dua terminator.
Karakteristik topologi bus :
Menggunakan satu kabel penghubung.
Menghubungkan komputer melalui dua arah.
Jika salah satu segmen kabel terputus maka jaringan penghubungnya akan berhenti total.


2.        Topologi Ring merupakan suatu jaringan komputer yang menghubungkan beberapa    komputer dengan satu kabel yang membentuk lingkaran/cin-cin.
Karakteristik topologi ring :
Berbentuk seprti lingkaran/cin-cin.
Menghubungkan komputer melalui satu arah.
Permasalahannya sama dengan topologi bus. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar